Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2018

PRESENTASI MULTIMEDIA PEMBELAJARAN KIMIA HASIL PENGEMBANGAN

Multimedia PowerPoint      Microsoft PowerPoint merupakan program aplikasi persentasi dalam komputer (Susilana, 2007: 99). Sebagai program aplikasi presentasi yang populer, Microsoft PowerPoint paling banyak digunakan untuk berbagai kepentingan persentasi, baik persentasi produk, meeting, seminar, lokakarya, dan dalam pembelajaran. Dengan menggunakan PowerPoint, kita dapat membuat persentasi secara professional dan bahkan jika perlu hasil persentasi dapat ditempatkan di server web untuk diakses sebagai bahan pembelajaran atau informasi yang lainnya. Selain penggunaannya mudah, program PowerPoint dapat diintegrasikan dengan Microsoft yang lainnya seperti Word, Excel, access dan sebagainya (Susilana, 2007: 99) Keunggulan Multimedia PowerPoint      Menurut Herlanti (dalam Munadi, 2010: 150), keunggulan multimedia PowerPoint antara lain:  (1)  Mampu menampilkan objek-objek yang sebenarnya tidak ada secara fisik atau diistilahkan dengan imager...

PENGEMBANGAN E-LEARNING DALAM PEMBELAJARAN KIMIA

PENGEMBANGAN E-LEARNING DALAM PEMBELAJARAN KIMIA      Pengertian  e-learning  pad a  umumnya terfokus pada cakupan media atau teknologinya.  E-learning  menurut Gilbert & Jones dalam Surjono (2007) adalah suatu pengiriman materi pembelajaran melalui suatu media elektronik, seperti internet, intranet/ekstranet,  satelite broadcast , audio/video, TV interaktif, CD-ROM dan  computer based training  (CBT).  E-learning  juga diartikan sebagai seluruh pembelajaran yang menggunakan rangkaian elektronik (LAN, WAN atau Internet) untuk membantu interaksi dan penyampaian materi selama proses pembelajaran. Urdan dan Weggen menyatakan  e-learning  sebagai suatu pengiriman materi melalui semua media elektronik, termasuk internet, intranet, siaran radio satelit, alat perekam audio/video, TV interaktif, dan CD-ROM (Anderson, 2005). E-learning  pada pembelajaran di sekolah-sekolah khususnya pembelajaran sains t...